Surabaya – Dalam rangkaian program Kemilau Ramadhan 1446 H, Pusat Pengelolaan Dana Sosial Universitas Airlangga (PUSPAS UNAIR) menggelar seminar bertajuk "Bersinar Sejak Dini: Investasi Emas Masa Depan Puas". Acara ini dilaksanakan pada 14 Maret 2025 dan menjadi wadah penyebaran literasi keuangan, khususnya mengenai investasi emas sebagai instrumen masa depan.
Baca Selengkapnya