Surabaya, 28 Oktober 2025— Pusat Pengelolaan Dana Sosial Universitas Airlangga (PUSPAS UNAIR) bersama Nazhir Universitas Airlangga (Nazhir UNAIR) melakukan Focus Group Discussion (FGD) untuk membahas Tata Kelola dan Pencatatan Akuntansi yang akuntabel. Acara ini dibuka oleh Dr. Wisudanto selaku Ketua PUSPAS UNAIR dan Koordinator Nazhir UNAIR. Pak Wis, sapaan beliau, menyampaikan bahwa sesi FGD ini berfokus pada pengelolaan wakaf dengan tujuan untuk membahas isu-isu terkait wakaf.
Baca SelengkapnyaPUSPAS dan NAZHIR UNAIR telah merampungkan pengumpulan donasi untuk wakaf lift Masjid Nuruzzaman Universitas Airlangga. Alhamdulillah, rasa syukur yang mendalam kami panjatkan kepada Allah SWT dan berkat doa, dukungan, dan kepercayaan dari para donatur, program Wakaf Lift Masjid Nuruzzaman rampung dan siap digunakan untuk memfasilitasi jamaah.
Baca SelengkapnyaSurabaya, 01 Oktober 2025 — Pusat Pengelolaan Dana Sosial Universitas Airlangga (PUSPAS UNAIR) menerima kunjungan dari Rektor Universitas Hayam Wuruk (UHW) Perbanas, Dr. Yudi Sutarso, S.E., M.Si., beserta jajaran dalam rangka diskusi strategis mengenai pengelolaan dana sosial.
Baca SelengkapnyaFGD bersama tim peneliti Fakultas Agama Islam Universitas Siliwangi bahas pengelolaan wakaf dan dana abadi di perguruan tinggi
Baca SelengkapnyaSurabaya, 7 Juli 2025 – Pusat Pengelolaan Dana Sosial Universitas Airlangga (PUSPAS UNAIR) menerima kunjungan istimewa dari Rois Syuriah PWNU DKI Jakarta, KH Muhyiddin Ishaq, yang juga menjabat sebagai Kepala Pusat Pengkajian dan Pengembangan Islam Jakarta (PPPIJ), Prof. Dr. Agus Suradika, M.Pd., selaku Rektor Universitas Teknologi Muhammadiyah Jakarta yang juga sekaligus Kepala Divisi Umum Pusat Pengkajian dan Pengembangan Islam Jakarta dan beserta tim. Kunjungan ini menjadi momentum penting untuk memperkuat diskusi strategis terkait pengembangan literasi dan tata kelola wakaf serta zakat, khususnya dalam lingkup institusi pendidikan tinggi.
Baca Selengkapnya




